Pilih Laman

7 Tipe Helm yang Cocok untuk Motor Gede, Kenali Perbedaannya

Suka touring dan berpetualang sambil membawa moge? Jangan lupa memilih helm yang cocok untuk motor gede agar perjalanan tetap aman. Helm merupakan perangkat penting yang wajib digunakan oleh pengendara motor jenis apa pun. Fungsi utama dari helm adalah melindungi...

Simak Tips Berkendara Motor Gede saat Hujan dengan Aman

Seperti apa tips berkendara motor gede saat hujan supaya dapat melalui jalanan dengan aman? Di saat cuaca yang tidak bersahabat, pengendara motor gede diharuskan untuk lebih berhati-hati saat berkendara. Pasalnya, jalanan yang tergenang dan licin akan membuat resiko...

7 Rekomendasi Motor Gede Untuk Orang Pendek, Wajib Tahu!

Banyak yang beranggapan kalau orang berpostur pendek tidak cocok pakai motor dengan dimensi besar. Padahal, ada deretan motor gede untuk orang pendek yang tetap membuatnya terlihat keren. Bahkan ada rekomendasi moge terkenal, yakni Harley Davidson. Orang-orang Asia...

Berapa Pajak Motor Gede Pertahun? Hitung Estimasinya Sendiri!

Memiliki moge mungkin jadi mimpi para pecinta otomotif. Tapi dengan harganya yang selangit, apakah tidak pernah terpikirkan kalau pajak motor gede pertahun juga tinggi? Kendaraan bermotor dengan kapasitas mesin besar tentu nilai pajaknya tidak sama. Kalau berniat...

Rekomendasi Motor Gede Adventure, Siap Melintasi Berbagai Medan

Berkendara dengan moge menghadirkan kesenangan tersendiri, khususnya untuk perjalanan jauh sambil bertualang (adventure). Tidak heran jika jenis motor gede adventure semakin banyak setiap tahunnya. Dari yang kelas menengah hingga tinggi, semuanya dibekali nilai...